INFO SUMATERA

Pengadilan Negeri Bengkulu menggelar sidang perdana mantan Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah, dalam kasus OTT KPK yang dijaga ketat ratusan personel kepolisian. Mantan Gubernur terjerat dalam kasus dana pencalonan Pilkada 2024.

Sultan Iskandar Mahmud Badaruddin dilaporkan atas kasus pengeroyokan oleh Edwin Syarif. Edwin alami luka berat setelah dipukuli. Polisi akan mengusut kasus ini. Tags: pengeroyokan, Sultan Iskandar, Edwin Syarif, Palembang. Kategori: Berita.